Perawatan Kaki Luka Diabetes

Komplikasi kaki bagi penderita diabetes atau biasa disebut kaki diabetes adalah hal yang wajar. Komplikasi ini biasanya terjadi pada taraf lanjut diabetes tipe 1. Kaki diabetes terjadi karena faktor-faktor berikut:

Perawatan Kaki Luka Diabetes

  • Peripheral Neuropathy; kehilangan sensitivitas di kaki yang berujung pada luka di kaki.
  • Foot Deformity; ini biasa terjadi pada daerah kaki yang menopang berat tubuh.
  • Trauma; kejadian yang sangat minimal
  • Arterial Insufficiency; terhambatnya aliran darah ke kaki menyebabkan sulitnya proses penyembuhan luka dan meningkatkan resiko infeksi.
  • Impaired Resistance to Infection; meningkatkan resiko amputasi.

Bagaimana perawatan kaki yang luka karena diabetes? Beberapa yang bisa dilakukan adalah:
  • Melakukan penilaian metabolik
  • Mengoptimalkan kontrol glikemik
  • Secara akurat menggambarkan dan menilai luasnya luka
  • Menetapkan status vaskular
  • Mengobati infeksi

Nah, mudah-mudahan anda tidak panik saat mengalami kaki luka diabetes. Lakukan langkah-langkah di atas dan langsung hubungi dokter.
thumbnail
Judul: Perawatan Kaki Luka Diabetes
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh

Artikel Terkait Diabetes :

 
Copyright © 2013. About - Sitemap - Contact - Privacy
Template Seo Elite oleh Bamz